Gigi merupakan salah satu bagian tubuh yang penting untuk di rawat layaknya wajah yg sering menjadi prioritas dalam perawatan,namun gigi jg tak kalah penting untuk di rawat.
Sebuah lembaga survai di Jerman menyebut bahwa gigi yang cantik akan memberi dampak paling besar dalam penampilan seseorang disusul dengan kecantikan kulit, tubuh dan rambut. Gigi yang baik dilihat dari susunan gigi yang rapih, bentuk serta warna gigi dan gigi yang masih berfungsi dengan baik.
Sebuah lembaga survai di Jerman menyebut bahwa gigi yang cantik akan memberi dampak paling besar dalam penampilan seseorang disusul dengan kecantikan kulit, tubuh dan rambut. Gigi yang baik dilihat dari susunan gigi yang rapih, bentuk serta warna gigi dan gigi yang masih berfungsi dengan baik.
Ada beberapa perawatan atau metode yang dapat dilakukan dengan kosmetika gigi di antaranya metode pemutih gigi atau whitening yang berfungsi untuk memperbaiki warna gigi agar terlihat bersih atau putih secara natural. Selain itu ada juga metode bonding untuk memperbaiki bentuk gigi yang gompel, gigi berkarises serta gigi bercelah. Dan apabila mempunyai masalah dengan struktur gigi yang tidak baik dapat dilakukan dengan pemasangan behel yang dapat memperbaiki struktur dan tatanan gigi agar terlihat lebih rapih dan menarik, selain untuk memperbaiki struktur gigi, pemasangan behel saat ini juga sudah dijadikan sebagi trend mode, namun di sarankan dalam mepercantik gigi untuk di lakukan dengan dokter yang ahli agar tidak terjadi kesalahan yang fatal.
0 komentar:
Posting Komentar